Tanggul Jebol Beberapa Sawah di Desa Margorejo Kecamatan Wedarijaksa Kebanjiran

Berita, Desa16 Dilihat

PATI, patrolinusantara.press – Hujan deras yang mengguyur sekitar Kabupaten Pati pada sabtu (27/11/2021), membuat tanggul sungai di Desa Margorejo, Kecamatan Wedarijaksa jebol. Akibatnya debed sungai bumiayu Dukun Bapoh, meluap air meluber dan membanjiri puluhan hektar sawah siap tanam, dan rumah warga.

Dengan adanya kejadian itu masyarakat bersama pemerintah Desa dan di bantu oleh pihak koramil setempat bergotong royong untuk memperbaiki tanggul yang jebol. Di Saat-saat itu tim dari media Patrolinusantara sempat mewawancarai Babinsa setempat Serka Jasmani, mengatakan bahwa terjadinya banjir di Akibat dapak debed air sungai bumiayu Dukun bapoh penuh, yang mengakibatkan beberapa sawah yang siap di tanami padi terendam air dan bibit kurang lebih 5 kotak juga terendam air, dengan adanya musibah tersebut tidak menelan korban jiwa, kami dari koramel Wedarijaksa bersama pemerintah desa Margorejo Kecamatan wedarijaksa mendata dan menghimbau kepada masyarakat disepanjang sungai untuk waspada. ” ujarnya.

(ukik&AW)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *